HUT Bhayangkara Ke-77, Polres Morowali Laksanakan Upacara Tabur Bunga di Dermaga Bungku 

    HUT Bhayangkara Ke-77, Polres Morowali Laksanakan Upacara Tabur Bunga di Dermaga Bungku 
    Tampak Kapolres Morowali didampingi Ketua Bhayangkari Cabang Morowali Ny.Diah Suprianto saat tabur bunga di dermaga Bungku

    MOROWALI, Sulawesi Tengah - Hari Ulang Tahun (HUT) Bhayangkara Ke - 77 Tahun 2023, Polres Morowali Melaksanakan Upacara Tabur Bunga di Dermaga Bungku Tengah, Kab Morowali Sulawesi Tengah, Tanda Penghormatan kepada Para Pahlawan.

    Bertindak sebagai Inspektur Upacara Kapolres Morowali AKBP Suprianto S.I.K, M.H Dan di hadiri Forkopimda Kab Morowali, Ibu Ketua Bhayangkari Cabang Morowali Ny.Diah Suprianto, Waka Polres Morowali, PJU Polres Morowali, Pengurus Cabang Bhayangkari dan Anggota Polres Morowali, Anggota KODIM 1311 Morowali, Sat POL PP Kab Morowali, Dishub Kab Morowali.

    Kapolres Morowali Menyampaikan Upacara Tabur Bunga sebagai bentuk penghormatan, kepada para jasa para pahlawan bangsa’. Dengan cara menghargai jasanya maka kita akan tumbuh dan tangguh menjadi bangsa yang besar dan maju.

    “Sebagai generasi penerus bangsa tentunya semangat juang para pahlawan yang telah mendahului kita menjadi nilai nilai semangat perjuangan untuk terus melanjutkan pembangunan Bangsa, Polri Presisi untuk Negeri menuju Indonesia Maju, ” tuturnya.

    Kegiatan ini juga merupakan salah satu tradisi yang rutin dilakukan Polri.Kita selaku Bhayangkara harus bisa menghargai dengan cara menjalankan tugas sehari-hari dengan sebaik-baiknya dan menjadi insan Polri yang Presisi, ” pungkas Kapolres Morowali AKBP Supriyanto S.I.K., M.H. ***

    morowali sulawesi tengah-
    Patar Jup Jun

    Patar Jup Jun

    Artikel Sebelumnya

    Kasat Reskrim Polres Morowali Pimpin Pengungkapan...

    Artikel Berikutnya

    Ketua Bappilu Golkar Morowali Mengucapkan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Kunjungan Kerja Aslog Kasad di TMMD Ke-122 Kodim 1704/Mappi
    Sang Eksekutor Rachmansyah ''Anak Kandung" Prabowo Presiden Terpilih Akan Bawa Morowali Melesat
    Pastikan Harga Sembako Stabil, Babinsa Koramil 1311-02/BS Serda Muh Jufri Sambangi Pedagang di Desa Lele
    Babinsa Koramil 1311-02/BS Kopka Wawan Darmono bersama Bhabinkamtibmas Mediasi Permasalahan di Desa Kaleroang 
    Babinsa Koramil 1311-03/Petasia Jalin Silaturahmi dengan Kelompok Nelayan di Kelurahan Bahoue Morut 
    Serka Semri Linome dan Serda Marhadi Bersihkan Lahan Koramil 1311-02/BS Seluas 1 Ha Hibah Dari Desa Bahodopi 
    Hadiri HUT Ke-352 Desa Lanona, Pj Bupati Yusman Mahbub: Desa Lanona Harus Dibangun Pintu Gerbang Ibu Kota Morowali
    Babinsa Koramil 1311-02/BS Serma Moh Arifin Sosialisasi di Desa Tangofa Terkait Netralitas TNI di Pilkada 2024
    Satresnarkoba Polres Morowali Tangkap Terduga Pelaku MT Kasus Narkotika di Desa Labota, Terancam 12 Tahun Penjara 
    Babinsa Koramil 1311-08/SJ Hadiri Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW di SMAN 2 Soyo Jaya
    Rogoh Kocek Pribadi, Rachmansyah Gratiskan Tabung Gas Untuk Para IRT di Desa Bakala Bungku Selatan
    Persit KCK Cabang LXVII Kodim 1311/Morowali Rayakan Syukuran HUT Persit Ke-78 Penuh Semangat Kreatif dan Hikmad
    Kapolda Sulteng ke Morowali Cek Pos Pam dan Pos Yan Pastikan Berjalan Lancar
    PT Batu Alam Prima Berikan Bantuan Paket Sembako ke Warga Terdampak Banjir di Desa Lahuafu Morowali
    Danramil 1311-02/Bungku Selatan Lettu Inf Amirudin Beri Kejutan Polsek Bahodopi di HUT Bhayangkara Ke-78
    Pj Gubernur Sulsel Puji PT Vale Sebut Perusahaan Tambang Terbaik Patut Dicontoh 

    Ikuti Kami